Jakarta – Harga emas dari dua program mulia yakni buatan UBS dan Galeri24 di Pegadaian kembali merosot pada perdagangan Minggu (16/11/2025).
Harga jual emas Galeri24 merosot Rp 43.000 menjadi Rp 2.413.000 per gram dari semula Rp 2.456.000 per gram. Demikian juga harga emas UBS ikut turun. Harga emas UBS terpangkas Rp 64.000 per gram menjadi Rp 2.415.000 per gram dari awal ditetapkan Rp 2.479.000 per gram.
BACA JUGA:RUU Pendanaan Donald Trump Bikin Harga Emas Melemah, Apa Hubungannya?
BACA JUGA:Prediksi Harga Emas Senin 17 November 2025, Berpotensi Sentuh Level Segini
BACA JUGA:Dampak Shutdown AS Mulai Terasa, Pasar Emas Terguncang
Emas Galeri24 dijual dengan kuantitas 0,5 gram hingga 1.000 gram atau 1 kilogram. Sementara emas UBS dijual dengan kuantitas 0,5 gram hingga 500 gram.Berikut daftar lengkap harga emas Pegadaian masing-masing produk seperti dikutip dari Antara:
‎Harga emas UBS:
- ‎Harga emas UBS 0,5 gram: Rp 1.305.000
- ‎Harga emas UBS 1 gram: Rp 2.415.000
- ‎Harga emas UBS 2 gram: Rp 4.793.000
- ‎Harga emas UBS 5 gram: Rp 11.844.000
- ‎Harga emas UBS 10 gram: Rp 23.564.000
- ‎Harga emas UBS 25 gram: Rp 58.796.000
- ‎Harga emas UBS 50 gram: Rp 117.350.000
- ‎Harga emas UBS 100 gram: Rp 234.606.000
- ‎Harga emas UBS 250 gram: Rp 586.341.000
- ‎Harga emas UBS 500 gram: Rp 1.171.306.000
‎
Harga emas Galeri24:
- ‎Harga emas Galeri24 0,5 gram: Rp 1.265.000
- ‎Harga emas Galeri24 1 gram: Rp 2.413.000.
- ‎Harga emas Galeri24 2 gram: Rp 4.754.000
- ‎Harga emas Galeri24 5 gram: Rp 11.799.000
- ‎Harga emas Galeri24 10 gram: Rp 23.534.000
- ‎Harga emas Galeri24 25 gram: Rp 59.692.000
- ‎Harga emas Galeri24 50 gram: Rp 117.292.000
- ‎Harga emas Galeri24 100 gram: Rp 234.468.000
- ‎Harga emas Galeri24 250 gram: Rp 582.443.000
- ‎Harga emas Galeri24 500 gram: Rp 1.164.885.000
- ‎Harga emas Galeri24 1.000 gram: Rp 2.329.769.000.




:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413951/original/025677900_1763216364-Ketua_Komisi_IV_DPR_Titiek_Soeharto-1.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413855/original/049258700_1763203701-WhatsApp_Image_2025-11-14_at_16.31.05.jpeg)





:strip_icc()/kly-media-production/medias/5381933/original/039227200_1760522313-IMG_7964.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3546286/original/004546200_1629449459-Warren_Buffet.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2375575/original/026127600_1538739777-20181005-Emas-Antam-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2375573/original/010378000_1538739775-20181005-Emas-Antam-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3172726/original/046657700_1594117380-20200707-Harga-Emas-Pegadaian-Naik-Rp-4.000-1.jpg)