Jakarta PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) meminta Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) member restu pembangunan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) baru di Mempawah, Kalimantan Barat. Bahkan, PLTU itu diminta bisa beroperasi selama 30 tahun.
Direktur Utama Inalum, Melati Sarnita mengatakan, PLTU itu bisa digunakan untuk menopang listrik pada smelter baru yang ditargetkan bisa mulai operasi pada 2029 mendatang.
BACA JUGA:Inalum Mau Bikin Smelter Baru di Mempawah, Butuh Listrik 1,2 GW dari PLN-Swasta
BACA JUGA:FSRU Lampung Dapat Pasokan Gas dari Papua, Pasokan Listrik Sumatera dan Jawa Aman
BACA JUGA:MedcoEnergi Tambah Kapasitas 39 MW untuk Sistem Listrik Batam–Bintan
Kemudian juga dukungan (Kementerian ESDM) atas penggunaan dan pembangunan PLTU sebagai sumber energi listrik new aluminium smelter kita di Mempawah sampai dengan 30 tahun sejak COD, karena umur keekonomiannya dari smelter ini adalah 30 tahun, kata Melati dalam Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi VI DPR, Kamis (20/11/2025).
Seperti diketahui, pemerintah saat ini berencana untuk mengalihkan penggunaan batu bara ke energi bersih, termasuk menyetop penggunaan PLTU. Kendati begitu, Melati berharap ada pengecualian untuk PLTU penopang energi ke smelter baru Inalum.
Ini besar sekali harapan kami untuk exception terhadap pembangunan PLTU ini dapat dikeluarkan oleh Kementerian ESDM, ucapnya.
Dia juga berharap ada kepastian pasokan bagi pembangkit yang mengirimkan listriknya ke smelter Inalum. Kemudian juga dukungan atas DMO batu bara untuk bahan baku PLTU pada oihak ketiga oenyedia listrik dsri new aluminium smelter mempawah, baik itu PLN maupun IPP-IPP lainnya, pintanya.
/2025/07/14/1666604850.jpg)
/2025/10/11/1613799140.jpg)
/2025/08/04/1162121627.jpg)
/2024/12/12/1012949096.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5314589/original/041250800_1755094765-Ilustrasi_transaksi_digital__online.jpg)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/4202486/original/028430200_1666664504-FOTO.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5417956/original/039451200_1763554576-WhatsApp_Image_2025-11-19_at_18.53.00_e5ba2794.jpg)
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5327491/original/010415200_1756182305-1.jpg)




:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383000/original/098357600_1760612392-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4930398/original/019178100_1724833482-WhatsApp_Image_2024-06-25_at_17.35.11__1___1___1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5381933/original/039227200_1760522313-IMG_7964.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5419212/original/048295100_1763645253-WhatsApp_Image_2025-11-20_at_19.00.47.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1230533/original/005867600_1463022069-Banner_Gaji_PNS.jpg)