Jakarta – John Herdman resmi menjadi pelatih Timnas Indonesia. Kepastian ini terjadi setelah PSSI mengumumkan penunjukan John Herdman melalui situs resminya pada Sabtu (3/1/2026).
Dikutip dari Kanal Bola www.wmhg.org, juru taktik asal Inggris itu dipekerjakan oleh federasi sepak bola tanah air untuk menjadi pengganti Patrick Kluivert yang cabut pada Oktober silam.
BACA JUGA:John Herdman Bongkar Alasan Tergiur Jadi Pelatih Timnas Indonesia
BACA JUGA:PSSI Tunjuk John Herdman, DPR Ingatkan Jangan Kejar Hasil Instan
Pria asal Belanda beserta jajarannya sepakat mengakhiri kontrak (mutual termination) usai gagal mengantar Jay Idzes dan kawan-kawan tembus Piala Dunia 2026.Â
Sejak saat itu, federasi Indonesia langsung bergerak mencari pelatih baru dengan rekam jejak mumpuni guna menukangi skuad Garuda.Â
Setelah melakukan seleksi hingga wawancara di Eropa, pilihan PSSI pada akhirnya jatuh pada sosok John Herdman.
Jejak Karier John Herdman
John Herdman membawa rekam jejak kepelatihan yang mengesankan ke Timnas Indonesia. Ia sebelumnya melatih Toronto FC di Major League Soccer dari tahun 2023 hingga 2024. Namun, namanya paling dikenal karena keberhasilannya membawa tim nasional putra Kanada ke Piala Dunia 2022, mengakhiri penantian panjang selama 36 tahun.
Selain sukses di tim putra, Herdman juga memiliki pengalaman cemerlang dengan tim nasional putri Kanada. Ia berhasil memimpin tim tersebut meraih medali perunggu Olimpiade pada tahun 2012 dan 2016. Pengalaman ini menunjukkan kemampuannya dalam mengembangkan tim dan meraih prestasi di level tertinggi.
Gaya kepelatihan Herdman dikenal dengan penekanan pada transisi cepat, pressing tinggi, dan kedisiplinan kolektif. Filosofi ini dinilai sejalan dengan kebutuhan Timnas Indonesia untuk meningkatkan daya saing di kancah internasional. Herdman juga memiliki lisensi kepelatihan tertinggi di Eropa, UEFA Pro License, yang menegaskan kualitas dan kapabilitasnya sebagai seorang pelatih profesional. Â
/2025/09/17/1992289456.jpg)
/2025/05/05/294792947.jpg)
/2025/10/03/437355831.jpg)
/2025/09/18/1600673805.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2738655/original/034986700_1551184754-20190226-Perlintasan-Kereta-Api-Tanpa-Palang-TALLO-5.jpg)
/2025/09/24/895147874.jpg)





:strip_icc()/kly-media-production/medias/3188318/original/047441700_1595493633-20200723-Usai-Cetak-Rekor_-Harga-Emas-Antam-Kembali-Turun-IQBAL-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4721215/original/050847100_1705711212-fotor-ai-2024012073921.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4805340/original/093907000_1713432001-20240418-Kenaikan_Harga_Emas-HER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5308549/original/077636700_1754547877-Gemini_Generated_Image_3o91z63o91z63o91.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4844377/original/058934100_1716818807-960x0.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5455446/original/032733600_1766658212-430107f0-2428-4d0b-ad66-7bb4a8534c4f.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5388501/original/067806200_1761122181-WhatsApp_Image_2025-10-22_at_13.51.12_74519c08.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469008/original/019117100_1768042279-WhatsApp_Image_2026-01-10_at_15.42.30.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469026/original/075459500_1768042887-publikasi_1768039633_696224d1e361a.jpeg)